Selasa, 03 Agustus 2021

SUKSESKAN SERBUAN VAKSINASI TAHAP I DOSIS KE 2, DANREM 041/GAMAS DAN DANDIM 0407/KOTA BENGKULU TINJAU KE LOKASI.

KODIM 0407/KOTA BENGKULU-Siap mendukung dan mengawal proram vaksinasi covid-19 yang dilakukan Pemerintah kota bengkulu, di Rumkit DKT Zainul Arifin, Kompi B yonif 144/JY Kota Bengkulu Dan 2 titik di Koramil(02,03)Bengteng.SELASA (03/8/21).
Dalam kesempatan itu komadan Korem 041/GAMAS Brigjen Tni Yanuar Adil mengatakan pada wawancaranya ke media di Kompi B Yonif 144/JY untuk dosis ke2 ini 6600 dosis dan ini kita sebar di provinsi bengkulu tetapi perioritas saya yang paling besar adalah kota bengkulu karena level PPKM nya level 4 jadi kami dukung 4000 Dosis.jelas Danrem
Untuk Vaksinasi pertama kota bengkulu dapat 4300 dosis berrrti masis kekurangan 300 dosis lagi, rencananya dapat informasi dari dinas kesehatan propinsi sudah siap lagi 12.000 dosis mungkin 3 atau 4 hari lagi sampai setelah itu kita distribusikan lagi jadi saya himbau untuk masyrakat untuk yang mendapat sms vaksin pertama ditanyakan lagi ke RS.DKT atau pukesmas lainya agar melaksanakan vaksinasi ke2.harap Danrem
Kesempatan itu Dandim 0407/Kota Bengkulu Kolonel Inf Uchi Cambayong,S.I.P.  mengatakan vaksin dosis ke 2 ini jenis sinovak direncanakan seluruh provinsi kota bengkulu, Kota bengkulu yang mencangkup 2 wilayah yaitu kota Bengkulu dan Kabupaten Bengkulu Tengah itu sejumlah 4000 dosis di A lokasikan 2000 dosis untuk kota bengkulu dan 2000 dosis untuk kabupaten benteng.ujar Dandim
Harapan  Dandim 0407/Kota Bengkulu Kolonel Inf Uchi Cambayong,S.I.P. pada serbuan vaksinasi ke 2 dosis ke 2 tepat waktu, Dandim juga menyampaikan  ke Danramil kepada babinsa agar masyarakat binaan nya agar bersabar vaksin dalam proses pendistribusiannya bertahap dan insya allah  dalam  vaksinasi ke 2 dosis ke 2 tepat waktu. 
“Untuk itu mari kita terus disiplin tegakan protokol kesehatan dan mematuhi apa yang telah mejadi aturan agar pandemi covid-19 ini segera berakhir dan kehidupan kembali normal seperti sebelumnya”., tegas Dandim 0407/Kota Bengkulu.(Pendim 0407).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SERTU SAMADIKUN, OLAH TANAH JADI BERKAH BAGI WARGA

  KOTA BENGKULU- Sertu Samadikun adalah seorang Babinsa yang bertugas di Koramil 407-06/Muara Bangkahulu, Kodim 0407/Kota Bengkulu. Selama l...